Saturday, November 23, 2024

Kongres Wanita Katolik RI  Lahirkan Trio Pemimpin Baru

Must Read
Tolong Kasih Bintang Penilaian. Terima kasih.

Uskup Denpasar Dr. Mgr, Silvester San memimpin Misa Penutupan dan Peneguhan Presidium WKRI  2023 – 2028. Sekretaris Eksekutif Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) RD Christian Siswantoko mendampingi Uskup Silvester bersama 12 orang imam dari berbagai  wilayah keuskupan Indonesia. “Selamat bertugas kepada ketiga pemimpin baru dan terimakasih kepada para pemimpin demisioner. Semoga Wanita Katolik RI terus setia melayani Tuhan dan sesama,”ujarnya sebelum menutup perayaan misa.

Selama satu dekade terakhir, Presidium WKRI dipimpin Justina Rostiawati didampingi Lusia Willar dan Katarina Catri Erliana sebagai kolega presidium. Dan, Lies Budisantoso sebagai Sekretaris Jenderal.

Hampir 600 peserta Kongres dari seluruh Indonesia, tamu, serta  undangan memenuhi acara  penutupan Kongres XXI WKRI. “Saya menemukan persaudaraan sejati di ruangan ini. Saya menitip kepada pemimpin baru terpilih agar selalu bekerja sama dan sama-sama bekerja dalam semangat kolektif-kolegial,” ujar Emiliana Ceunfin, Ketua Cabang Kupang DPD NTT. Tepuk tangan meriah menyambut pesan yang mewakili seluruh pesertra Kongres.(Humas WKRI).

------

Info Viral Gabung di Channel WHATSAPP kami atau di Google News

Berlangganan Info Menarik Kami

Silahkan subscribe email anda! Jangan lewatkan, hanya artikel dan tips menarik yang akan kami kirimkan ke Anda

Latest

Bacaan Injil Katolik Hari Ini Minggu 24 November 2024, HARI RAYA TUHAN KITA YESUS KRISTUS RAJA SEMESTA ALAM

Membaca Injil harian dan renungan memegang peranan penting bagi umat Katolik. Dengan melakukan ini, umat Katolik mendekatkan diri pada...

More Articles Like This

Favorite Post